Dirgahayu Republik Indonesia

Dirgahayu Republik Indonesia

Senin, 24 Februari 2014

Pencanangan Kota Layak Anak

KLA adalah kabupaten/kota yang mempunyai sistem pembangunan berbasis hak anak melalui pengintegrasian komitmen dan sumberdaya pemerintah, masyarakat dan dunia usaha yang terencana secara menyeluruh dan berkelanjutan dalam kebijakan, program dan kegiatan untuk menjamin terpenuhinya hak anak (PERMEN No. 11 Tahun 2011).




Pada tanggal 17 Desember 2013 yang lalu selesai menghadiri Deklarasi "Jakarta Layak Anak" yang berlokasi di Sungai Bambu Kecamatan Tanjung Priok Kota Administrasi Jakarta Utara Gubenur Daerah Khusus Ibukota Jakarta Joko Widodo akan menargetkan dalam lima tahun ke depan Jakarta akan menjadi salah satu kota layak anak di Indonesia.

kota layak anak harus mencerminkan kota ramah kepada anak-anak. Selain itu, lingkungan juga harus mengawasi tindakan anak-anak, sehingga kota layak anak dapat tercapai.

"Membangun forum anak dan lingkungan perlu waktu, tetapi harus di mulai. Membangun publik space memerlukan waktu. Tempat bermain juga perlu waktu membangunnya. Nanti akan dibuat satu titik layak anak di setiap kelurahan biar itu menjadi contoh. Perpustakaan. 

Alamat Sekretariat :
Asisten Deputi Urusan Pengembangan Kabupaten/Kota Layak Anak
Deputi Bidang Tumbuh Kembang Anak
Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Jalan Medan Merdeka Barat No. 15 Lantai 5
Jakarta Pusat 10110
Telepon : (021) 3805558 Ext. 190 Fax : (021) 3805558

Program Kasie Catatan Sipil Kecamatan Pulogadung, yaitu membuat Akte Kelahiran secara GRATIS untuk usia 0 - 18 Tahun (khusus warga di RW 06 Kelurahan Jati).
  

Foto :





Kamis Sore, 14 Februari 2014 Ketua RW 06 (Bapak Mulyadi) 
Menyiapkan Tenda untuk Pencanangan Kota Layak Anak





Souvenir yang akan dibagikan oleh para anak PAUD


















Sambutan dari Ketua Paud (Ny. Edwita)





Sambutan dari Ketua RW 06(Bapak Mulyadi)









Sambutan Lurah Jati (Dewi Purnamasari, S.Sos.M.Si)





 Sambutan Ka. Puskesmas Kecamatan Pulogadung (dr. Erlina Yani)




Camat Pulogadung menyerahkan Souvenir kepada Paud




Lurah Jati  menyerahkan Souvenir kepada Paud






 Sambutan Camat Pulogadung (Teguh Hendarwan)













Tidak ada komentar:

Posting Komentar